Posts

Showing posts from 2015

Review Aplikasi : JOOX (Android)

Image
Pada kesempatan kali ini, saya akan mencoba mereview salah satu aplikasi android yang cukup populer saat ini, yaitu Joox. Joox adalah aplikasi penyedia musik/lagu yang berbasis streaming menggunakan koneksi internet. Musik/lagu yang terdapat pada Joox juga terbilang lengkap karena hampir semua genre musik ada pada aplikasi ini. Lagu-lagu Indonesia dan lagu-lagu barat juga terbilang cukup lengkap. Jika anda pengguna Android, anda cukup searching aplikasi ini pada Google Play Store dan anda bisa mengunduhnya secara gratis Ketika anda membuka aplikasi ini pertama kali, anda akan di minta untuk membuat account. Ada 2 jenis account pada aplikasi ini, yaitu versi biasa dan VIP. Perbedaannya adalah, jika anda menggunakan akun VIP anda dapat bebas mengakses semua lagu yang anda inginkan, namun tentunya pihak developer Joox menetapkan biaya bagi anda yang ingin menggunakan akun VIP. Eits, tetapi anda jangan berkecil hati dulu, anda akan mendapatkan free account VIP selama 1 bulan jika

Cara Merubah Warna Baju di After Effects

Image
Cara Merubah Warna Baju di After Effects Pertama2, kita harus merekam dulu. Di usahakan menggunakan baju warna hijau muda, kalo tidak ada, bisa menggunakan baju yang warnanya berbeda dengan warna objek lainnya yang ada di video. Contoh saya menggunakan baju berwana biru tua. Setelah merekam videonya, kita langsung ke after effect 1.        Buka after effects. Di sini saya menggunakan Adobe After Effetcs CS 6. Setelah itu new composite, untuk settingan compositionnya terserah, saya menggunakan settingan seperti ini 2.        Klik file -> import -> file... pilih file videonya lalu oke 3.        Drag n drop video yang ada di project ke composition/timeline 4.        Setelah itu buka Layer -> Transform -> Rotation dan isi menjadi 90 5.        Setelah itu tata videonya supaya pas dengan compositionnya 6.        Setlah pas, buka Effect -> keylight 7.        Rubah Screen Colour menjadi warna bajunya, bisa menggunak